Jika Anda sudah menonaktifkan akun tetapi ingin menggunakan Pinterest lagi, cukup masuk. Anda harus dapat masuk ke akun email yang terkait dengan akun Pinterest untuk kembali mengaktifkan akun. Jika Anda tidak dapat mengakses email, buat akun baru sebagai gantinya.

Masuk dengan email dan kata sandi Anda
  • Buka pinterest.com/login
  • Masukkan email dan kata sandi yang terkait dengan akun yang ingin Anda aktifkan kembali
    • Jika tidak ingat kata sandi, Anda bisa menggantinya
  • Klik Masuk
  • Login dengan Facebook
  • Buka pinterest.com/login
  • Klik Lanjutkan dengan Facebook
  • Masukkan email dan kata sandi yang terkait dengan akun Facebook Anda
  • Klik Lanjutkan
  • Login dengan Google
  • Buka pinterest.com/login
  • Klik Lanjutkan dengan Google
  • Masukkan alamat email Anda dan klik Berikutnya
  • Masuk dengan Apple
  • Buka pinterest.com/login
  • Masukkan alamat email dan kata sandi Anda lalu klik Masuk
  • Jika tidak ingat kata sandi, Anda bisa mengatur ulang.

    Jika Anda tidak melihat email dari kami, coba cari di folder spam atau junk. Jika Anda menggunakan Gmail, email kami mungkin berada di tab "Sosial".

    Jika akun Anda ditutup secara permanen, Anda hanya dapat masuk untuk mengaktifkan kembali akun tersebut dalam waktu 14 hari setelah menutupnya.

    End of Other articles Links
    Masih butuh bantuan? Hubungi Kami
    User feedback
    Apakah artikel ini membantu?

    collection_fields

    Bagaimana kami dapat menjadikan artikel ini lebih baik?